Apa Sih Kegunaan Kacamata Anti Radiasi?

 

Banyak orang yang suka memakai Kaca Mata saat beraktivitas di depan layar, Seperti di depan komputer atau pun Gadget. Kebanyakan orang hanya memakai kacamata anti radiasi, Karena ingin menjaga kesehatan mata nya. Apakah benar kacamata anti radiasi dapat melindungi mata kita?. Mari kita bahas lebih lanjut.

Jika anda memakai kacatama anti radiasi agar terlindung dari sinar utra violet dan sinar biru, Yang di pancar kan oleh layar, Itu dapat sedikit membantu mata kamu. Pasal nya, Kacamata anti radiasi mempunyai penetrasi dan juga mempunya penyerapan yang cukup sesuai pada lampu yang berbeda. Pada saat anda memakai nya, Pasti nya mata anda akan terasa lebih segar, Dan mendapatkan penglihatan yang alami. Kacamata anti radiasi juga dapat memblokir radiasi seperti Elektromagnetik, Yang berbahaya untuk mata anda.

Kacatama itu sendiri juga di rancang khusus untuk melindungi mata dari cahaya tertentu, Dalam arti yang dapat mempengaruhi mata anda. Selain dapat melindungi saat berkerja di depan layar, Kacamata anti radiasi juga dapat di pakai di luar ruangan, Agar mata terlindung dari paparan cahaya matahari.

Kacatama anti radiasi banyak di sebut si penangkal cahaya biru, Itu di karena kan cahaya biru yang di pancar kan oleh layar sangat lah keras saat anda melihatnya. Banyak orang yang sehari hari nya berkerja di depan komputer atau laptop harus memakai kacatama, karena nya mengalami penurunan tingkat penglihatan pada mata. Dan harus memakai kacatama resep.

Cahaya biru yang sering di lihat oleh manusia itu memiliki 380 nm sampai dengan 500 nm. cahaya biru juga banyak di sebut sebagai high energy visible (HEV). Cahaya seperti ini dapat anda temukan di mana saja, Itu di karena kan sumber utamanya adalah Sinar Matahari.

Paparan sinar biru atau sinar HEV, Juga dapat meningkatkan gejala sakit seperti, Sakit kepala, Mata lelah, mata kering. itu semua di sebabkan oleh paparan cahaya dan frekuensi yang ada dari teknologi. Jadi pakai lah kacamata anti radiasi jika anda duduk di depan layar dengan waktu lama.